OK… di sini saya akan menjelaskan cara membuat script auto publish tersebut. Selanjutnya script ini nanti akan dijalankan menggunakan Cron Jobs. Wah apa itu Cron Jobs? Bagi yang masih awam dengan istilah ini.. Cron Jobs adalah fitur yang ada di web hosting yang nantinya dapat digunakan untuk menjalankan suatu proses terjadwal (on schedule) secara otomatis. Terjadwal di sini bisa setiap jam, menit, hari, minggu, dan bulan. Nah… dengan bantuan Cron Jobs ini nanti, kita akan menjalankan script untuk mempublish otomatis artikel sesuai tanggal yang telah ditentukan.
Sebagai contoh misalkan kita memiliki sebuah tabel untuk menyimpan artikel di web sebagai berikut:
dengan field ‘id’ adalah menyatakan kode unik dari artikel, ‘title’ menyatakan judul artikel, ‘author’ adalah nama penulis dan ‘publishDate’ menyatakan tanggal publikasi artikel tersebut. Lalu… ada pula field bernama ‘statusPublish’. Buat apa ya field tersebut? Nah.. field ini nanti akan diisi dengan suatu bilangan 0 atau 1. Bila suatu artikel bernilai 0 artinya artikel tersebut belum dipublish. Sedangkan bila diisi dengan 1 maka artikel akan terpublish. Anda bisa pula menggunakan pembeda keadaan tersebut dengan bilangan yang lain (tidak harus 0 dan 1).
Nah.. ide untuk mempublish atau belum adalah di field ‘statusPublish’ dan ‘publishDate’ ini. Setelah suatu artikel disimpan atau diposting, maka secara default nilai ‘statusPublish’ akan bernilai 0 terlebih dahulu. Kemudian jika telah mencapai tanggal tertentu sesuai ‘publishDate’ nya maka secara otomatis berubah menjadi 1. Untuk mengubah ‘statusPublish’ ini nantinya kita gunakan suatu script yang dijalankan secara otomatis dengan Cron Jobs. Dah paham ya idenya?? Simpel bukan?
OK.. sekarang kita buat script PHP nya.
publish.php
Sebagai contoh misalkan kita memiliki sebuah tabel untuk menyimpan artikel di web sebagai berikut:
1.
CREATE
TABLE
article (
2.
id
int
(11) auto_increment,
3.
title
varchar
(30),
4.
author
varchar
(30),
5.
publishDate
date
,
6.
statusPublish
int
,
7.
PRIMARY
KEY
(id)
8.
);
Nah.. ide untuk mempublish atau belum adalah di field ‘statusPublish’ dan ‘publishDate’ ini. Setelah suatu artikel disimpan atau diposting, maka secara default nilai ‘statusPublish’ akan bernilai 0 terlebih dahulu. Kemudian jika telah mencapai tanggal tertentu sesuai ‘publishDate’ nya maka secara otomatis berubah menjadi 1. Untuk mengubah ‘statusPublish’ ini nantinya kita gunakan suatu script yang dijalankan secara otomatis dengan Cron Jobs. Dah paham ya idenya?? Simpel bukan?

OK.. sekarang kita buat script PHP nya.
publish.php
class="syntaxhighlighter " id="highlighter_625253">
Selesai deh artikelnya.. silakan dicoba ya. Mudah-mudahan berhasil.
sumber : http://blog.rosihanari.net
Simpel ya scriptnya?? Selanjutnya bagaimana menjalankan script publish.php di atas menggunakan Cron Jobs? Ini dia caranya:01.
<?php
02.
03.
// koneksi ke mysql
04.
05.
mysql_connect(
"dbhost"
,
"dbuser"
,
"dbpass"
);
06.
mysql_select_db(
"dbname"
);
07.
08.
// mengubah status publish menjadi 1 jika publishDate = tanggal sekarang
09.
10.
$query
=
"UPDATE article SET statusPublish = 1 WHERE publishDate = CURDATE()"
;
11.
$hasil
= mysql_query(
$query
);
12.
13.
?>
- Masuklah ke dalam CPanel
- Masuklah ke Cron Jobs dalam CPanel. Biasanya menu ini terletak di bagian paling bawah CPanel (di bagian Advanced)
- Pilihlah ‘Every Days’ pada bagian ‘Days’ untuk menjalankan Cron Jobs setiap hari
- Tulislah perintah
‘php -q /home/usernameAnda/public_html/.../publish.php
‘
pada bagian ‘Command to Run’. Perintah tersebut digunakan untuk menjalankan script PHP dengan nama script ‘publish.php’. Jangan sampai salah dalam menuliskan path menuju scriptnya. - Klik tombol Save Crontab
Selesai deh artikelnya.. silakan dicoba ya. Mudah-mudahan berhasil.
sumber : http://blog.rosihanari.net
Artikel Terkait di Bawah posting
php
- Script PHP Untuk Membuat Web Thumbnail / Screen Shot
- Update Data Suatu Tabel Bersumber Dari Tabel Lain Dengan Query SQL
- Script PHP Menampilkan Artikel Terkait
- Script php untuk membuat grafik
- Mencari Tingkat Text Similarity dengan PHP
- Cara install Wammu untuk/for ubuntu
- Contoh Relasi SQL antar tabel
- Problem Warning/Error Timezone di PHP
- Membuat Login Alternatif (Open ID) dengan Php
- Plugin Auto Forward SMS Inbox (Sms Gateway)
- Membuat barcode dengan php (Script)
- Membuat Website Dinamis Dengan PHP & MySQL
- Script PHP Update Status TWITTER via SMS
- Cara Import Database mysql di Phpmyadmin
- Pasang Social Bookmark | jQuery
- Optimalkan SEO on page tingkatin pagerank
- Membuat User Online dengan PHP
- Hit Counter Sederhana dengan PHP
- Membuat kamus Teknologi Informasi dengan PHP
- Script wall facebook gratis dengan php dan jquery
- Script PHP dan MySQL untuk kirim SMS Via Web
- Script PHP GIS Google Map Seperti Wikimapia dengan jQuery dan Mysql
- Script Notifikasi Seperti Facebook dengan jQuery dan PHP
- Memasang ReCaptcha di PHP
- Script PHP Untuk Backup MySQL
0 comments:
Posting Komentar